1
15+
Selvia Octa
45 rbsuka78 rbpengikut
Intro
Tinggal di Banyumas, Jawa Tengah
Dari Boyolali, Jawa Tengah
Lajang
Foto
Lihat Semua Foto
Posting Terkait
Membuat Lengan Lonceng (Bell Sleeve)
Cara Menjahit Lengan dengan Rapi
Cara Menjahit Saku Vest atau Kantong Bobok Jas
Tips Menjahit Sweater Dari Bahan Cotton Fleece
Membuat Lubang Kancing Pasepoal Blus / Blazer
Menjahit Placket (Kelep Depan) Pada T-Shirt
Membuat Kerutan Pada Jahitan Menggunakan Sepatu Kerut
Cara Memasang Sleting Celana Jeans
Jenis-Jenis Benang Dalam Menjahit
Cara Memasang Kancing Jepret Pada Jaket
Peralatan Untuk Menjahit
Gangguan dan Perbaikan Mesin Jahit
Cara Menjahit Kulit Sintetis
Cara Belajar Menjahit Untuk Pemula
Belajar Memasang Risleting Jaket Agar Rapih
Beginilah Cara Memesang Busa Pada Pundak Kemeja
Tips Menjahit Kain Satin
Menjahit Horsehair Braid (Tile)
Cara Mudah Memasang Manset Kemeja
Cara Membuat Saku Bibir Pecahan
Cara Menjahit Manset Pada Lengan
Cara Menjahit / Memasang Lengan Pada Jaket
Cara Membuat Lubang Kancing Bobok ( paspoal )
Cara Memasang Risleting Jepang
Cara Mengukur Badan
Bagian-Bagian Pada Mesin Jahit
Macam-Macam Jenis Mesin Jahit
Tips cara mengatasi mesin jahit rewel
Cara membuat rok kerut dengan pinggang karet
Cara Menjahit Setik Balik
Cara Menjahit / Memasang Ban Pada Pinggang
Peralatan yang di gunakan untuk belajar menjahit
Tips Belajar Menjahit Pakaian Untuk Pemula
Cara Memasang Resleting Biasa
Jenis Kancing Pada Pakaian
Cara Memasang Kancing
Cara Membuat Lubang kancing Pada Baju
Cara Membuat Lubang Kancing Dengan Tali kecil
Cara Menjahit Bis / Ban
Tips Menjahit Kebaya Dari Kain Brokat
Cara Menambal Celana Jeans Yang Robek
Membuat Ruffle (Rempel Pada Kerah) Dengan Potongan Melingkar
Memasang Manik-Manik Pada Pakaian
Cara Membordir Dengan Mesin Jahit
Membongkar Jahitan Dengan Pendedel Benang
Cara Membuat (Kantong) Saku Tempel
Tips Menjahit Kain Spandek
3 Langkah Membuat Elbow Patch
Cara Menjahit Kupnat
Cara Menjahit Ban Pada Pinggang
Mengunci Jahitan Dengan Mesin Jahit
Cara Menambah Panjang Celana
Cara Menjahit Legging
Cara Menjahit Celana Pendek
Cara Menjahit Resleting Pada Celana Dan Rok
Pola Baju Santai
Cara Membalik Ujung Kerah Agar Lancip
Menjahit Bet Seragam Sekolah
Beginilah Cara Menjahit Resleting Jepang
Menjahit kebaya pendek berleher lebar
Cara menjahit kebaya silang tapis lengan lebar
Selvia Octa
3 hari·

Memasang Manik-Manik Pada Pakaian

Tidak hanya dimanfaatkan untuk membuat aksesoris seperti kalung, gelang, ataupun bros, manik-manik juga bisa dijadikan sebagai penghias busana. Misalnya pada bagian kerah pakaian wanita, bagian lengan, bagian dada, maupun bagian lainnya. Penambahan manik-manik pada pakaian merupakan salah satu metode yang dapat diterapkan untuk meningkatkan kualitas dan daya tarik suatu busana. Untuk memasang manik-manik terlebih dahulu siapkan berbagai perlengkapan yang dibutuhkan, seperti jarum jahit tangan, benang jahit, kain atau bahan lain, gunting, dan manik-manik itu sendiri. 
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/
Penambahan bahan pelapis pada bagian kerah pakaian misalnya, bisa memberikan nilai lebih tersendiri untuk menjaga keseimbangan dan menahan manik-manik yang relatif berat. 
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/

Cobalah bereksperimen dengan menyusun manik-manik dalam berbagai model dan desain untuk memperoleh bentuk yang bersesuaian dengan potongan kainnya. 
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/
Setelah memutuskan model atau bentuk desainnya, lakukan pengukuran dan berilah garis atau penanda pada bagian buruk kain terlebih dahulu untuk mempermudah teknik menjahitnya sehingga nantinya diperoleh tampilan yang lebih rapi dan indah.
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/

Selanjutnya buatlah tusukan dari bagian buruk kain hingga menembus kebagian baiknya. Masukkan jarum jahit melewati lubang manik-manik, kemudian buat tusukan sedekat mungkin dengan titik awal jahitan pertama melalui bagian baik kain hingga menembus bagian buruknya. Ulangi lagi  cara tersebut untuk menyusun manik-manik sesuai dengan desain yang telah ditentukan. 
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/
Untuk menjaga agar bentuk kainnya tidak berkerut sebaiknya jangan terlalu erat menarik benang jahitnya. Buatlah simpul pada bagian buruk kain untuk memperkuat jahitannya agar tidak mudah terlepas. 
Memasang Manik-Manik
Sumber : http://www.craftsy.com/
Teknik pemasangan manik-manik ini terbilang cukup sederhana dan mudah untuk dipelajari. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
34
Beri komentar..
Komentar Emoji Tambahkan Kode @00 Sampai @99
Komentar Foto Cukup Letakan URL Gambar
Letakan Di ahir komentar.