1
15+
Putri Andini
48 rbsuka79 rbpengikut
Intro
Tinggal di Banyumas, Jawa Tengah
Dari Boyolali, Jawa Tengah
Lajang
Foto
Lihat Semua Foto
Posting Terkait
Membuat Lengan Lonceng (Bell Sleeve)
Cara Menjahit Lengan dengan Rapi
Cara Menjahit Saku Vest atau Kantong Bobok Jas
Tips Menjahit Sweater Dari Bahan Cotton Fleece
Membuat Lubang Kancing Pasepoal Blus / Blazer
Menjahit Placket (Kelep Depan) Pada T-Shirt
Membuat Kerutan Pada Jahitan Menggunakan Sepatu Kerut
Cara Memasang Sleting Celana Jeans
Cara Memasang Kancing Jepret Pada Jaket
Peralatan Untuk Menjahit
Gangguan dan Perbaikan Mesin Jahit
Cara Menjahit Kulit Sintetis
Cara Belajar Menjahit Untuk Pemula
Belajar Memasang Risleting Jaket Agar Rapih
Beginilah Cara Memesang Busa Pada Pundak Kemeja
Tips Menjahit Kain Satin
Menjahit Horsehair Braid (Tile)
Jenis-Jenis Benang Dalam Menjahit
Cara Mudah Memasang Manset Kemeja
Cara Membuat Saku Bibir Pecahan
Cara Menjahit Manset Pada Lengan
Cara Menjahit / Memasang Lengan Pada Jaket
Cara Membuat Lubang Kancing Bobok ( paspoal )
Cara Memasang Risleting Jepang
Cara Mengukur Badan
Bagian-Bagian Pada Mesin Jahit
Macam-Macam Jenis Mesin Jahit
Tips cara mengatasi mesin jahit rewel
Cara membuat rok kerut dengan pinggang karet
Cara Menjahit Setik Balik
Cara Menjahit / Memasang Ban Pada Pinggang
Peralatan yang di gunakan untuk belajar menjahit
Tips Belajar Menjahit Pakaian Untuk Pemula
Cara Memasang Resleting Biasa
Jenis Kancing Pada Pakaian
Cara Memasang Kancing
Cara Membuat Lubang kancing Pada Baju
Cara Membuat Lubang Kancing Dengan Tali kecil
Cara Menjahit Bis / Ban
Tips Menjahit Kebaya Dari Kain Brokat
Cara Menambal Celana Jeans Yang Robek
Membuat Ruffle (Rempel Pada Kerah) Dengan Potongan Melingkar
Memasang Manik-Manik Pada Pakaian
Cara Membordir Dengan Mesin Jahit
Membongkar Jahitan Dengan Pendedel Benang
Cara Membuat (Kantong) Saku Tempel
Tips Menjahit Kain Spandek
3 Langkah Membuat Elbow Patch
Cara Menjahit Kupnat
Cara Menjahit Ban Pada Pinggang
Mengunci Jahitan Dengan Mesin Jahit
Cara Menambah Panjang Celana
Cara Menjahit Legging
Cara Menjahit Celana Pendek
Cara Menjahit Resleting Pada Celana Dan Rok
Pola Baju Santai
Cara Membalik Ujung Kerah Agar Lancip
Menjahit Bet Seragam Sekolah
Beginilah Cara Menjahit Resleting Jepang
Menjahit kebaya pendek berleher lebar
Cara menjahit kebaya silang tapis lengan lebar
Putri Andini
3 hari·

Membuat Lengan Lonceng (Bell Sleeve)

Lengan lonceng atau dalam bahasa inggris lebih dikenal sebagai bell sleeve merupakan salah satu jenis lengan pakaian yang memiliki bentuk mengembang atau membesar dibagian bawah layaknya sebuah lonceng. Jenis lengan ini biasa diaplikasikan oleh para desainer untuk mempercantik tampilan busana muslim, busana santai dan kebaya. Pola lengan lonceng dan pola lengan puuf yang memiliki kerutan dibagian bawah secara keseluruhan hampir sama.
Sumber : http://www.alyssa-casares.com
Hal yang membedakan keduanya adalah bagian bawah lengan puuf biasanya masih diberi tambahan manset, sedangkan bagian bawah lengan lonceng dibiarkan mengembang. Teknik atau cara pembuatan pola lengan lonceng sendiri terbilang cukup mudah. Sahabat danitailor bisa menjiplak pola dasar lengan busana yang sudah jadi kemudian membagi bagian bawahnya kedalam enam bagian sama besar.
Sumber : http://www.ikatbag.com
Selanjutnya gunting pola secara vertikal dari bagian bawah lengan menuju bagian atas sesuai garis penanda yang telah dibuat. Usahakan agar pola yang anda buat jangan sampai terputus. 
Sumber : http://www.ikatbag.com
Pindahkan pola lengan yang baru saja anda buat keatas kertas pola lainnya yang telah dipersiapkan. Buat garis lurus vertikal kemudian tempatkan bagian tengah lengan (ujung bagian atas) tepat pada garis tersebut. Tarik potongan lengan kesamping kiri dan kanan sepanjang 2 cm. Untuk potongan berikutnya beri jarak 4 cm.
Setelah semua potongan bagian lengan tertempel dengan sempurna, selanjutnya buat garis lengkung dibagian bawah lengan. Dengan demikian pola lengan lonceng siap digunakan dan diaplikasikan pada busana. 
Sumber : http://file.upi.edu
Untuk membuat lengan lonceng yang memiliki panjang hingga pergelangan tangan sahabat Fitinline bisa memodifikasi bentuk pola dasar lengan mulai bagian siku dan bawah lengan. Cara paling mudah yang dapat dilakukan yaitu dengan memotong garis tengah lengan sampai garis siku lalu dikembangkan untuk memperoleh efek lebar bagian bawah lengan.
Sumber : http://file.upi.edu
Semoga bermanfaat.
37
Beri komentar..
Komentar Emoji Tambahkan Kode @00 Sampai @99
Komentar Foto Cukup Letakan URL Gambar
Letakan Di ahir komentar.